5 Manfaat Strawberry Bagi Kesehatan

 Satu lagi buah yang bukan hanya mempunyai rasa yang enak namun juga banyak manfaatnya yaitu Strawberry. Buah strawberry sering kita temui sebagai penghias di kue-kue tart pada acara-acara ulang tahun, pernikahan, maupun momen-momen spesial lainnya.

 Tentu saja buah yang bentuknya kecil dan berwarna merah ini sangat manis dan disukai bukan hanya dari kalangan anak- anak. Selain sebagai penghias yang diletakkan di atas kue, buah strawberry juga kerap kali dibuat sebagai manisan serta berbagai produk makanan lainnya.

 Bukan hanya digemari karena rasanya yang enak, namun buah ini juga mengandung banyak khasiat yang membuat tubuh kita sehat ketika rajin mengonsumsinya. Berikut ini khasiat- khasiatnya:
Strawberry

1. Mengatasi jerawat
Permasalahan pada wajah merupakan satu dari banyaknya permasalahan pada tubuh kita yang memberi banyak pengaruh terutama bagi mereka yang terlalu memperhatikan penampilan. Saah satu masalah yang sering kita temui dalam permasalahan pada wajah yaitu masalah jerawat. Jerawat muncul bisa jadi karena makanan yang kita konsumsi tidak sehat atau mungkin karena penyumbatan pada pori- pori kita sehingga kotoran- kotoran yang tidak bisa keluar itu menjadi jerawat. Salah satu cara efektif mengenyahkan masaah ini adalah dengan rajin mengonsumsi buah manis bewarna merah ini karena terbukti buah ini memberi banyak kontribusi daam hal memerangi jerawat. Selain mengatasi jerawat, jenis buah ini berperan ganda untuk mengurangi minyak yang timbul pada wajah kita.

2. Sebagai anti kanker
Salah satu jenis penyakit berat yang keberadaannya perlu diwaspadai adalah kanker. Ketika seseorang mengidap penyakit ini, biaya yang tidak sedikit sudah tentu bakal dikeluarkan untuk menanganinya. Maka dari itu, pencegahan penyakit ini perlu dilakukan sedini mungkin agar kita tidak mengidapnya. Salah satu pencegahan adalah dengan mengonsumsi buah kecil bewarna merah ini. Hal ini dikarenakan buah ini mempunyai kandungan anti oksidan yang tinggi yang mampu bekerja secara baik untuk melawan oksidasi dan mencegah berbagai kerusakan yang dimungkinkan disebabkan oleh serangan radikal bebas.

3. Menjaga kesehatan kulit
Vitamin C yang terkandung daam buah ini, mampu memerangi radikal bebas yang seringkali mengganggu kesehatan kulit kita. seperti yang kita tau, radikal bebas merupakan salah satu yaang menyebabkan penyakit- penyakit yang entah berat ataupun ringan merusak kesehatan tubuh kita. vitamin C begitu diperlukan sebagai bentuk pencegahan masuknya radikal bebas tersebut.

4. Menyehatkan tulang
Kalium dan juga Vitamin K yang terdapat dalam buah ini, mampu membuat tulang kita menjadi sehat sekaligus kuat. Tidak mau bukan jika tulang kita semakin hari semakin rapuh hanya karena kita kurang memasok tubuh kita dengan jenis vitamin ini.

5. Memerangi kolesterol
Makanan yang kita konsumsi sehari-hari seperti makanan pedas, makanan berminyak, dan terutama adalah makanan yang digoreng banyak mengandung kolesterol yang kita tahu berakibat buruk bagi kesehatan tubuh kita. Kolesterol tersebut akan terus menumpuk di tubuh kita yang apabila tidak dibasmi akan menyebabkan tubuh menjadi tidak sehat. Salah satu cara memerangi kolesterol adalah dengan mengonsumsi buah strawberry ini. Hebat bukan cantik- cantik banyak sekali khasiatnya.( Nurina/Pathmo).
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : 5 Manfaat Strawberry Bagi Kesehatan

voyeur porn porn movies sex videos hd porno video